Cara membedakan kulit asli dan palsu (sintetis or imitasi) itu penting untuk kamu ketahui. Terlebih lagi saat membeli jaket kulit pria,sepatu kulit wanita, tas kulit, sandal kulit, dompet kulit, topi kulit, rompi kulit, jas & blazer kulit, ikat pinggang kulit serta sarung tangan kulit. FYI, beda kulit asli dan palsu semakin tipis karena kemajuan teknologi …
Tag: Cara Membedakan Kulit Buaya Asli dan Palsu
Cara membedakan kulit buaya asli dan palsu adalah dengan melakukan uji fisik dengan indera. Pahami ciri-ciri bahan kulit asli dan perbedaannya dengan kulit imitasi untuk cek jaket kulit asli atau palsu.
Kulit alami jika terbakar akan berbau sangit, sebagian baunya seperti rambut terbakar, karena adanya kitin. Bau kulit imitasi seperti bau plastik dan jika dibakar akan meleleh. Cara ini bisa kamu gunakan untuk membedakan sepatu kulit asli dan tidak.
Pastikan anda membeli produk kerajinan kulit asli, baik itu jaket kulit, sepatu, tas atau sarung tangan. Rekomendasi kami adalah produsen jaket kulit terbaik hanya di Enjoy Leather.